Posts filed under ‘Profil Kita’

Sultan Hamid II, Federalisme, dan Cita yang Dibenam

Sultan Hamid II_foto

Negeri-negeri di Kepulauan Melayu ini adalah negeri-negeri yang tegak berdaulat berdiri sendiri, bahkan ketika era 1945-an. Perjumpaan masing-masing negeri dengan bangsa-bangsa Eropa tentunya juga memiliki dinamikanya tersendiri. Tak selamanya perjumpaan masing-masing negeri tersebut berupa negeri yang dijajah dengan negeri yang menjajah. Bahkan tak sedikit negeri-negeri tersebut yang menjalin persahabatan dan atau persekutuan dengan berbagai negeri-negeri Eropa. Tak sedikit pula hubungan tiap-tiap negeri tersebut dengan negeri-negeri Eropa tak lebih berupa hubungan dagang. (lebih…)

1 Mei 2015 at 2:02 AM Tinggalkan komentar

Pemulihan Nama Baik Sultan Hamid II

Sultan Hamid II_tanjak

“Teruntuk Pemimpin Negeri Khatulistiwaku; Allahyarham Tuanku Sultan Syarif Hamid Al-Qadrie (Sultan Hamid II), ku persembahkan pembelaanku untukmu.” Begitulah yang dinyatakan oleh Anshari Dimyati, mahasiswa Magister Hukum Universitas Indonesia menjelang Sidang Terbuka untuk mempertahankan tesisnya pada hari Selasa, 24 Januari 2012 di Pascasarjana Fakultas Hukum Universitas Indonesia, Salemba, Jakarta.

Tesis berjudul: “Delik Terhadap Keamanan Negara (Makar) di Indonesia; (Suatu Analisis Yuridis Normatif pada Studi Kasus Sultan Hamid II)” tersebut, telah diujikan di hadapan Dewan Penguji: Prof Dr jur Andi Hamzah SH, Prof Mardjono Reksodiputro SH MA, dan Dr Surastini Fitriasih SH MH. (lebih…)

23 April 2015 at 8:46 AM 2 komentar

Sultan Hamid II; Federalis Itu Bukan Pengkhianat Bangsa

Allahyarham Sultan Hamid II

Allahyarham Sultan Syarif Abdul Hamid II Al-Qadri, Sultan Pontianak ke-8 (1945-1978)

Jika ditanya, siapakah yang menciptakan Lagu Kebangsaan Indonesia Raya? Maka dijamin banyak yang tahu. Ya, benar, penciptanya adalah WR. Supratman. Tapi banyakkah yang tahu, siapakah perancang lambang negara Indonesia (Burung Garuda/Garuda Pancasila)? Kemungkinan besar tidak banyak yang tahu jawabannya.
(lebih…)

7 Januari 2009 at 2:05 PM 12 komentar


Selamat Berkunjung

Selamat datang di:
Laman The Nafi's Story
https://thenafi.wordpress.com/

Silakan membaca apa yg ada di sini.
Jika ada yg berguna, silakan bawa pulang.
Yg mau copy-paste, jgn lupa mencantumkan "Hanafi Mohan" sebagai penulisnya & Link tulisan yg dimaksud.

Statistik

Blog Stats

  • 523.318 hits
Mei 2024
S S R K J S M
 12345
6789101112
13141516171819
20212223242526
2728293031  

Top Clicks

  • Tidak ada
Powered by  MyPagerank.Net
free counters
Yahoo bot last visit powered by MyPagerank.Net
Msn bot last visit powered by MyPagerank.Net
Counter Powered by  RedCounter